Wednesday, November 30, 2011

Unofficial WRTC 2014 qualification standings

http://wrtc-rank.com/     http://www.wrtc2014.org/competitors/team-selection/





Unofficial WRTC 2014 qualification standings

Latest data update:
WAE SSB - all claimed scores (10.11.2011)
SS CW - 3830 claimed scores (09.11.2011)
CQ WW SSB - 3830 claimed scores (09.11.2011)

Country rank  Operator Qualification point Counted Area rank   

1 YB1ALL 4784.83 9 #4 OC
2 YB0ECT 1725.03 6 #22 OC
3 YB0NFL 1614.68 4 #28 OC
4 YD1MRI 1415.56 4 #37 OC
5 YD1JZ 1395.09 4 #44 OC
6 YC1BTV 1390.12 3 #45 OC
7 YC1KAF 1390.12 3 #46 OC
8 YD1ORZ 1390.12 3 #47 OC
9 YD1GCL 1390.12 3 #48 OC
10 YB0MWM 1386.91 6 #50 OC
11 YC1HQQ 1239.72 2 #54 OC
12 YD1OLG 1239.72 2 #55 OC
13 YB1NWP 1239.72 2 #56 OC
14 YB4IR 1183.16 7 #57 OC
15 YB0AKM 1165.51 3 #60 OC
16 YC0LOW 1100.4 2 #64 OC
17 YB3IZK 976.67 7 #71 OC
18 YB1KIZ 969.2 2 #78 OC
19 YC1LA 765.01 7 #91 OC
20 YB0NDT 755.12 3 #93 OC
21 YC0RAN 754.56 2 #95 OC
22 YB0KVN 754.56 2 #96 OC
23 YC0LLY 754.56 2 #97 OC
24 YB0AZ 754.56 2 #98 OC
25 YB0DJ 754.56 2 #99 OC
26 YC0VKI 754.56 2 #100 OC
27 YB0JS 754.56 2 #101 OC
28 YC0IUN 754.56 2 #102 OC
29 YC0KVM 754.56 2 #103 OC
30 YD0OST 754.56 2 #104 OC
31 YB2OK 700 1 #111 OC
32 YB9WZJ 647.75 2 #115 OC
33 YB2ECG 521.08 2 #133 OC
34 YB1AR 472.06 6 #139 OC
35 YB2DX 470.32 2 #140 OC
36 YB1TJ 469.06 3 #141 OC
37 YB2CPO 452.26 2 #142 OC
38 YB3KM 452.19 1 #143 OC
39 YB2VTO 452.19 1 #144 OC
40 YB1WR 452.19 1 #145 OC
41 YB3MM 452.19 1 #146 OC
42 YB2LSR 452.19 1 #147 OC
43 YB3PXF 452.19 1 #148 OC
44 YB2TJV 452.19 1 #149 OC
45 YC2BBY 452.19 1 #150 OC
46 YB1KAR 440.12 2 #151 OC
47 YB1CCF 440.12 2 #152 OC
48 YB3XM 437.28 7 #153 OC
49 YC1BTJ 436.35 5 #154 OC
50 YB1ND 410.69 2 #160 OC
51 YC0TSU 408.5 1 #163 OC
52 YB0BCR 408.5 1 #164 OC
53 YB0CAK 408.5 1 #165 OC
54 YD0LDT 408.5 1 #166 OC
55 YC1BJX 402.23 4 #171 OC
56 YF1AR 352.98 3 #180 OC
57 YC0BIK 346.06 1 #181 OC
58 YC0UI 346.06 1 #182 OC
59 YC0MXV 346.06 1 #183 OC
60 YB8EL 299.07 6 #191 OC
61 YB8FL 293.2 1 #192 OC
62 YC1OO 289.72 1 #193 OC
63 YC9AOS 287.68 5 #195 OC
64 YC1KI 275.71 1 #197 OC
65 YC2LEV 267.34 5 #202 OC
66 YB1UUN 263.8 4 #203 OC
67 YB0COX 254.52 4 #205 OC
68 YC6JRT 234.11 1 #213 OC
69 YC3TKH 210.34 4 #220 OC
70 YB1ACN 192.8 2 #223 OC
71 YB5OUB 191.58 3 #225 OC
72 YC2WBF 176.51 3 #228 OC
73 YC2BG 165.01 1 #234 OC
74 YB3BOA 151.32 4 #239 OC
75 YC0HQQ 150.4 1 #241 OC
76 YC0NSI 149.48 4 #242 OC
77 YB2EUZ 137.45 3 #243 OC
78 YB1CYD 135.59 1 #245 OC
79 YC1MAM 120.97 1 #250 OC
80 YC1DML 120.97 1 #251 OC
81 YB1BGI 120.39 2 #252 OC
82 YC1BAH 96.68 1 #262 OC
83 YB0JZS 93.42 2 #265 OC
84 YB3JBJ 93.12 4 #267 OC
85 YC1BRS 91.65 2 #271 OC
86 YB0BCU 87.1 3 #274 OC
87 YC2NOD 46.36 1 #323 OC
88 YB3TD 41.55 2 #329 OC
89 YB0COU 34.94 5 #337 OC
90 YC9DEB 31.62 1 #348 OC
91 YB1AQD 27.29 1 #354 OC
92 YC1ELI 25.99 1 #357 OC
93 YG1CRR 17.67 2 #376 OC
94 YB2BBY 12.65 1 #415 OC
95 YD0OXA 12.52 2 #416 OC
96 YC0IEM 12.03 1 #418 OC
97 YF8RIM 10.69 2 #421 OC
98 YC1COZ 8.48 2 #432 OC
99 YB2UTX 8.3 2 #434 OC
100 YC6EN 7.81 2 #437 OC
101 YF1HDF 6.52 2 #439 OC
102 YC0OHG 6.35 3 #441 OC
103 YB7BAE 5.01 1 #443 OC
104 YD1POD 4.96 1 #444 OC
105 YD1BSL 4.96 1 #445 OC
106 YC2FAJ 2.49 3 #459 OC
107 YC9CCC 2.35 1 #461 OC
108 YC1RHS 2.22 1 #463 OC
109 YD1XUH 2.01 1 #465 OC
110 YC9CT 1.82 2 #477 OC
111 YD1HER 1.57 1 #480 OC
112 YC1JOK 1.57 1 #481 OC
113 YD1DNB 1.57 1 #482 OC
114 YC1PEI 1.15 1 #487 OC
115 YB3GE 0.96 1 #491 OC
116 YC2WWW 0.31 1 #501 OC
117 YD3SWV 0.29 1 #502 OC
118 YD1TNK 0.06 1 #508 OC
119 YF8UTN 0.03 1 #512 OC
120 YD1EGP 0 1 #527 OC
121 YC8AHH 0 1 #529 OC


http://wrtc-rank.com/      http://www.wrtc2014.org/competitors/team-selection/

Saturday, November 26, 2011

RadioLand, Renovasi Rumah Singgah untuk DXer dan Contester ( Gn Malang, Ciater, Jawa Barat )



RadioLand, Renovasi Rumah Singgah DXer dan Contester  ( Gn Malang, Ciater, Jawa Barat )

YC0LOW Jo

Renovasi Rumah Singgah untuk DXer dan Contester di RadioLand ( Gn Malang, Ciater, Jawa Barat )

Mohon doa restu dan dukungan agar proyek kami di Gunung Malang, Ciater, Jawa Barat ini, bermanfaat bagi banyak peminat DX dan kontes di tanah air.

Bangunan rusak yang direnovasi di Gn Malang, Ciater, Jawa Barat

Kami amat bersyukur karena DXpedition pada abad ke-16 oleh Alfonso de Albuquerque, penjelajah kolonialis dari CT-land, hanya cari emas, rempah-rempah dan sebar agama di Indonesia. 

Mereka bukan anggota amatir radio yang berjiwa seimbang sehingga tidak berhasil menemukan Gn Malang yang LOW-noise untuk main radio.Eureka! :-

Berfoto di depan bangunan rusak, bersama Pres, N6SS di Gn Malang.
 (ki-ka): Joz YD1JZ, Terry YC1KAF, Danu YD1GCL, Gustian YB1ALL, Rizal YC1ORZ, Anil YB1MBA,Pres N6SS, Herry YC1HQQ, Jo YC0LOW, Yoyon YB1CCF.

Kondisi bangunan Mei 2011. Pada menara kanan, bertengger antena TX untuk band 40m

Proyek rumah singgah tsb diprakarsai, diselenggarakan dan dikelola oleh tim pendiri yang merupakan anggota-anggota Orari yang seminat. Jadi, tidak terikat oleh status keanggotaan yang berdasarkan geografi/administratif (lokal, daerah). 

Bangunan selesai direnovasi, 26 Juni 2011

Walau pernah digunakan untuk YE1C/YB1C, stasiun kontes Orda Jawa Barat, pengelolaannya 100% ada pada tim kami yang independen.

Walau hanya 10 menit bermobil ke Kawah Ratu di Gn Tangkuban Prahu, Jawa Barat, proyek kami ini bukanlah kawah candradimuka. Terlalu serius bila dijuluki demikian.

Itu lebih tepat sebagai playground, tempat untuk main radio (DXing, contesting dan eksperimentasi). Juga untuk cetak skor, dapatkan NEW one, bunuh noise, dengar sinyal lemah dari berbagai arah, uji txcvr dll.

Pada Oktober 2011, renovasi bangunan dan peralatan di RadioLand (Gn. Malang, Ciater, Jawa Barat,1.050m DPL) sudah mencapai 85%. 

Antena KT36XA  (kiri) dan rotary dipole 40m (kanan) bertengger pada dua menara triangle

Dua menara raksasa, self-support untuk antena TX jenis full-sized dipole 160m dan 80m

Sesuai regulasi, kami pasang papan callsign tim inti RadioLand di pintu depan




YC0LOW Jo






Thursday, November 24, 2011

YB Land DX Club donor Plakat CQWPX SSB

YB Land DX Club donor Plakat CQWPX SSB


YB0NDT Karsono Suyanto

Saya yakin setiap DXer pasti mengetahui CQWPX SSB Contest, salah satu world class contest yang di selenggarakan oleh CQ Magazines setiap tahun bulan Maret minggu terakhir.
Di tahun 2012 ada penambahan penghargaan plakat untuk kategori Single Operator All Band Low Power Oceania Leader. Yups Plakat tersebut saya donasikan atas nama YB Land DX Club. 

Pada artikel ini saya menceritakan kronologis dari awal menanyakan plakat sampai di setujuinya plakat YB Land DX Club. 

Pertama-tama saya meminta bantuan OM Yoyok YBØECT untuk menghubungi  OM Doug Grant K1DG (CQWPX Plaque Mgr). Saya menginginkan plakat tersebut di donorkan untuk kategori Multi Two Oceania Leader. Tetapi OM Yoyok mendapatkan jawaban sbb:

 -----Original Message-----
From: Doug Grant <dougk1dg@gmail.com>
Date: Thu, 10 Nov 2011 13:32:27 
To: Pri Handoyo<siectkutilang@yahoo.com>
Cc: k5zd@contesting.com<k5zd@contesting.com>; <karsono_suyanto@yahoo.com>
Subject: Re: Please Info,....


Hello,Pri -


Thank you for your question regarding WPX SSB plaque sponsorship.
I researched the activity in the Multi-Two category for Oceania.
It appears that there are only 2 - 5 entries per year in this
category/region. We only award plaques for categories that have at
least 25 entries, so I am afraid that this category may not be
suitable for a plaque.
I see that YE0X has the highest score in this category for 2011 in the
claimed scores (before checking). When the official results are
printed, if you would like to have a special plaque made, we can do
that. The cost is USD50, and can be paid by PayPal.


73,
Doug K1DG
CQ WPX Plaque manager

Waduh, ternyata alasan OM Doug adalah sedikitnya station yang bertarung pada kategori multi two oceania. Plakat hanya di berikan apabila minimal ada 25 station yang bertarung pada satu kategori.

Akhirnya saya berdiskusi dengan OM Yoyok, dia menyarankan bagaimana kalau plakat di berikan untuk kategori  Single Operator Low Power 15m Indonesia Country Winner. Saya setuju, lalu saya balas email Doug sebagai beikut:

Dear Om Doug...

Follow up this email, YB Land DX Club will donate a plaque for the category Single operator 15m band low power for Indonesia Country Winner , can it be ??? If you do not agree to that category then YB Land DX Club will donate a plaque for Category Multi Two Winner for OCEANIA LEADER. 
YB Land DX Club will donate the plaque for 5 years starting from 2012 until 2016.
  Me and all of my friends (YB Land DX Club) waiting for your answer. For Payment, I will transfer via paypal. 

Regards:
 Karsono Suyanto (YB0NDT) member of YB Land DX Club.

Saya masih usahakan juga untuk bisa di kabulkan untuk kategori Multi Two Oceania Leader, tetapi OM Doug membalas sbb:

From: Doug Grant <dougk1dg@gmail.com> 
Date: Fri, 18 Nov 2011 15:55:22 +0000
To: Karsono Suyanto<karsono_suyanto@yahoo.com>
Cc: <siectkutilang@yahoo.com>; <yb4ir@yahoo.com>
Subject: Re: Fw: Please Info,....


Hello, Karsono -


I reviewed the proposed category (SOLP15 YB), and there are only 4 entries in that category in 2011. We cannot offer a plaque for such a small category. Multi-Two Oceania is also a very small category...only two entries in 2010.
I suggest that your group sponsor a plaque for Oceania Single-Operator Low Power High Score. There is now a plaque for Oceania Single Operator High Score, but that will usually be a high power entry, and we will change that to a High Power plaque.
There are lots of entries in Single-Operator Low Power from Oceania, and I think this would be a very good plaque category. There were 58 entries in this category/region in 2010.
If this is acceptable, you can pay for the plaque sponsorship via PayPal to    
    wpxplaques@gmail.com
As I mentioned before, the cost is USD50 per year.


73,
Doug K1DG


Pada email ini sekali lagi OM Doug K1DG menolak bila YBDXC mendonorkan plakat untuk kategori Multi Two Oceania Leader dan Indonesia Country Winner Single Operator 15m Low Power.

OM Doug mengusulkan agar YBDXC mendonorkan plakat untuk kategori Single Operator All Band Low Power Oceania Leader.

Tetapi OM Yoyok masih memperjuangkan agar bisa di usahakan plakat YBDXC untuk Single operator 15m low power Indonesia Country Winner… Inilah emailnya OM Yoyok:

On Fri, Nov 18, 2011 at 5:22 PM, <siectkutilang@yahoo.com> wrote:
Hi Doug,


I think that SOSB LP 15m is good enough for Indonesian Plaque sponsored by YBDx Club.
That would be motivate for all indonesian operators on 15m LP. I guarantie that will be manymore entries for indonesian on 15m.
I know that so many indonesian oprs would glad to receive a plaque in SOSB 15m LP hi score Sponsored by our club.
How's that Doug ? If you agree I would mention to our club to transfer fee for 5 years


73 for now,
DE Pri YBOECT 

Mau tahu jawaban OM Doug ??? Inilah emailnya berikut data-data contester Indonesia yang berpartisipasi dari pada kategori Single Operator !5m Low Power.

From: Doug Grant <dougk1dg@gmail.com>
Subject: Re: Fw: Please Info,....
To: siectkutilang@yahoo.com
Cc: "Karsono Suyanto" <karsono_suyanto@yahoo.com>
Date: Friday, November 18, 2011, 11:32 AM
Hello, Pri and Karsono -
Here is the data for Indonesian entries in WPX SSB SOLP15M for the past 12 years:


2011:   4
2010: 10
2009:   4
2008: 10
2007:   5
2006: 10
2005:   4
2004:   2
2003:   4
2002:   1
2001:   2
2000:   5
This category is too small for a plaque. The winner of YB SOLP15 will receive a certificate, and that is enough.
We only offer plaques for categories/regions with at least 25 entries. For your information, there were about 5000 entries in the 2011 CQWPX SSB contest. Only 66 of those entrants will receive a plaque...about 1.3% of all entrants. Some categories have hundreds of entries and a plaque should recognize a major accomplishment with a lot of competition.
I strongly suggest that you consider sponsoring a Single-Op Low Power plaque for Oceania before someone else chooses to sponsor it.


73,
Doug K1DG

Jika sudah begini saya cepat-cepat hubungi OM Imam YB4IR dan OM Hans YB2DX, bagaimana baiknya, sambil menunggu jawaban dari Om Imam dan Om Hans, OM Yoyok menjawab email OM Dough sbb:

From: Pri Handoyo <siectkutilang@yahoo.com> 


Subject: Re: Fw: Please Info,....
To: "Doug Grant" <dougk1dg@gmail.com>
Cc: "Karsono Suyanto" <karsono_suyanto@yahoo.com>, yb4ir@yahoo.com, yb2dx@yahoo.com
Received: Saturday, 19 November, 2011, 6:43 AM 


OK Doug,

Thanks for emailed, I would forward this email to our club and we will tell you later on if we will accept and donate for a plaque for SOAB LP or not. 

Thanks alot once again.

73 DX,
de Pri, YB0ECT

OM Hans saya telpon, saya ceritakan semuanya, dan setelah membaca alasan-alasan dari OM Doug akhirnya OM Hans setuju jika YBDXC mendonorkan plakat pada kategori Single Operator All Band Low Power for Oceania Leader.

OM Imam saya hubungi via Blackberry. Satu pertanyaan OM Imam kepada saya adalah:

Apakah plakat itu tetap di donorkan untuk continent Oceania, mengapa tidak ke continent lain?

Saya menjawab: Di donorkan untuk continent Oceania dengan harapan contester-contester dari YB Land dan semoga mereka juga member YBDXC bertarung untuk memperebutkan plakat itu. Jika di donorkan untuk continent lain maka mustahil contester-contester dari YB Land bisa mendapatkannya.

Akhirnya Om Imam setuju. Saya sangat senang sekali telah mendapatkan restu dari Om Imam dan om Hans.

Setelah itu saya kirimkan email lagi kepada OM Doug :

Dear Om Doug
  
  We have discussed donation plaque to CQWPX  SSB 2012. Our Club President Mr. Imam Raharjo YB4IR agreed to donate a plaque for Single Operator All Band Low Power (OCEANIA LEADER).
About payment, I will send the latest on Monday (Nov 21st 2011) via paypal. And We want our club   " YB Land DX Club "   written on the plaque as a donor . 
Starting from 2012 untill 2016 (5 years)

  Thank You Very Much 

Regards:
 Karsono Suyanto - YB0NDT (member of YB Land DX Club)

Tidak lama kemudian saya mendapatkan balasan email dari OM Doug:

Saturday, 19 November, 2011 8:07 PM
From: 
"Doug Grant" <dougk1dg@gmail.com>
Add sender to Contacts 
To: 
"Karsono Suyanto" <karsono_suyanto@yahoo.com>
Cc: 
"Pri Handoyo" <siectkutilang@yahoo.com>, yb4ir@yahoo.com, yb2dx@yahoo.com


This is good news!
We will add this plaque to the list, and I am sure that your sponsorship will create a lot of activity and interest in the region.
We will add this plaque to the Web site when the payment is received.
Thank you very much for supporting the CQ WPX Plaque program!


73,
Doug K1DG


Saya pun melakukan transfer via Paypal sebesar 250 USD. Setelah transfer selesai dan berhasil saya pun langsung mengirimka email kepada OM Doug K1DG:

On Sat, Nov 19, 2011 at 1:14 PM, <karsono_suyanto@yahoo.com> wrote:
Dear om Doug,


I have already transfered 250 dollar via paypal. Plz check it out ...
Thank you...


Regards: Karsono Suyanto 
Sent from my BlackBerry®
powered by Sinyal Kuat INDOSAT

Tak lama berselang, saya mendapatkan email lagi dari OM Doug, yang isinya sbb:

From: Doug Grant <dougk1dg@gmail.com> 
Date: Sat, 19 Nov 2011 13:17:25 +0000
To: <karsono_suyanto@yahoo.com>
Cc: Pri Handoyo<siectkutilang@yahoo.com>; <yb4ir@yahoo.com>; <yb2dx@yahoo.com>
Subject: Re: Fw: Please Info,....


Hello, Karsono -
Yes, I see the transfer.
Thank you very much!


73,
Doug K1DG


YEEESSSSS!!!!!! Betapa bahagianya saya… Saya tidak bisa melukiskan kebahagiaan saya dengan kata-kata. Akhirnya nama YB Land DX Club bisa bertengger di website nya CQWPX sebagai donatur plakat. Dan inilah plakat pertama dari YB Land untuk world class contest.

YB Land Dx Club akan menjadi donatur plakat selama 5 tahun terhitung mulai tahun 2012 sampai dengan 2016.

Keberhasilan ini tentunya berkat dukungan dari OM Yoyok YBØECT, OM Imam YB4IR, OM Hans YB2DX, seluruh pengurus YBDXC dan juga semua member YBDXC yang turut mendoakan.

Beberapa hari kemudian saya buka http://www.cqwpx.com/plaques.htm ternyata nama YB Land Dx Club sudah tercantum di website tersebut.


 Saya berharap semoga plakat ini bisa di dapat oleh contester-contester terbaik Indonesia setelah bertarung dengan contester-contester dari continent oceania lainnya. Saya yakin pasti bisa.

Terakhir, tidak lupa juga saya sertakan foto/gambar contoh plakat CQWPX Contest. Semoga plakat ini bisa terpampang di ruang hamshack nya salah satu contester terbaik YB Land dan semoga saja tentunya member YBDXC juga.
Contoh Plakat CQWPX. Dan nantinya nama YB Land DX Club akan tertulis sebagai Sponsor.

Regards: Karsono Suyanto (YBØNDT)

YB0NDT Karsono Suyanto

LINK YBDXC


        DX-CODE
        DXCOFFEE
        DX-WORLD
        MDXC
        ADXO


     DXSUMMIT
     DXWATCH
         LOTW
     CLUBLOG
         QRZ


         CQWW
         CQWPX
             IARU
      RCDX
             ARRL
      WAEDX
      AADX
      OCDX


              ORARI
              ARRL
              RSGB
              DARC
       IOTA

      YB0COX contester
          YB0EMJ contester
              YB0KO antenna guru
              YB2ECG contester
          YC0LOW topbander
          YD1XUH contester
          YF1AR web master

Sunday, November 20, 2011

Ten Commandments for Contesters

http://wiki.contesting.com/index.php/Ten_commandments_for_contesters


Ten Commandments for Contesters


Log every QSO
Not logging a QSO just because it is a zero-pointer for you (or you think it is a dupe) is rude, unfair to the other op, and ultimately self-defeating.

Play by the rules
Use your national rules, and the rules of the contest, even if you think they are stupid.

Ask before CQing
A CW "QRL?" takes about 2 seconds at 30 wpm, and listening for an answer before launching your CQ takes another second. On phone, it's just as quick.



Repeat on Request
Repeats are a fact of life. Repeat only what information is requested. Everyone knows they are 59/599.

QRS?
Speed kills. If someone isn't copying you at 40 WPM, and it's usually easy enough to tell, QRS for them. Why go through multiple repeats when one at 26 will do the trick?

Listen for YOUR callsign
If the station you are calling says "The Whiskey Five again", and your callsign doesn't contain "W5", don't say a word. Standby! You will only cause QRM and slow the rate for everyone.

Operate Lots of Contests
We all have our favorite contests, but if everyone only operated their favorite contests there would not be many people on the air to work. Even a short appearance in a contest that might not be that important to you will help make it a better contest for those who are serious in that contest.

Do not ask to be spotted on DX Cluster or self-spot
It is an easy to do thing, but in most contests it is breaking the rules
I was once doing this as cluster was a new tool and it became a habit Once I was politely reminded on the air it helped me remember Embarrassment does that :)

-- submitted by Steve KG5VK
Give your call sign frequently while running
If not every QSO, do so at least every third one. There are many operators in the unassisted category listening for it. Many packet spots contain errors in the call. This means that people may try to work a station based on incorrect call sign data resulting in duplicate contacts. Signing your call often can prevent these needless dupes.

Call with your complete call sign
Calling with the "last two" is a bad habit, wastes everybody's time, and probably violates regulations somewhere.


http://wiki.contesting.com/index.php/Ten_commandments_for_contesters


A Homebrew Poor Man All-Band Windom Antenna

http://yd1chs.wordpress.com/2009/10/18/a-homebrew-poor-man-all-band-windom-antenna/

A Homebrew Poor Man All-Band Windom Antenna

YD1CHS Cholis Safrudin, MSc.

Dengan hembusan “Wind of Change” ditanah per-Amatiran Radio di YB-land (Indonesia) yang ditandai dengan munculnya PERMEN MENKOMINFO nomor 33/2009, maka strata terendah yaitu SIAGA memperoleh banyak sekali advantages darinya, diantaranya adalah espansi phone mode pada band 40M. Dengan ini pula bila dilihat dari posting di milist ORARI, banyak AR terutama tingkat SIAGA (just like me … hehehe) yang mulai menggeliat, salah satunya adalah ekspanding antenna system eksisting supaya bisa digunakan pada seluruh band sesuai priviledgenya.


Untuk menyediakan 1 buah antenna khusus (monoband) untuk semua band amatir adalah tidak mungkin, terlebih bagi Poor Man Homebrewer & AR seperti saya, karena harga kabel RG-8 yang biasa saja di Pasar Cikapundung semeter sudah seharga 13ribu rupiah, tinggal dikalikan saja per-antenna 20 meter, anggap saja ada 4 band, maka 80 meter RG8 harus ditebus dengan sepuluh-an buah lembaran warna merah pink … belum kalau antenna-nya built-up alias bukan buatan sendiri … mungkin jadi lebih mahal dibanding harga sebuah RIG kuno semisal FT-80C atau TS-430S seperti yang ada di meja saya … ihik-ihik ironi banget yaa …



Antenna Size

Sebuah antenna All-Band dari kawat sangat mudah dan membutuhkan waktu dan biaya yang sangat sedikit, dari kacamata saya, sangatlah sayang bila kita harus membelinya dalam kondisi jadi dengan harga yang tidaklah murah. Banyak sekali all-band atau multiband antenna dari kawat yang bisa kita jumpai dan memungkinkan untuk dibuat, diantaranya yang cukup termashyur adalah Windom Antenna (OCF Dipole = Offset Centre Feed Dipole), G5RV, G7FEK, Loaded Dipole, dll. Namun disini saya akhirnya mempersunting Windom Antenna dengan transmition line menggunakan COAX 50 Ohm bukannya menggunakan Twin-Lead 300 atau 400 Ohm, karena setelah saya cari di Pasar Cikapundung keberadaan Twin-Lead 300 Ohm sangatlah jarang, kalaupun ada merupakan barang sisa perang dan kualitasnya sangat jelek dimana serabut kawatnya sangat sedikit dan ringkih, dan satu lagi harganya juga lebih mahal dibandingkan dengan seutas kabel coax RG-58A/U per-meternya, mungkin barang langka jadi yaa harus mahal kali … hihihi. Kedua, kenapa Windom, karena panjang overall QTH saya cuman 20 meter terus di belakang QTH ada balong atau tanah kosong yang belum digarap dan jarang disambangi pemilikinya, jadi Windom Antenna cocok sekali, karena radiator pendeknya yang membutuhkan panjang kurang dari 15-an meter udah bisa masuk ke lahan saya plus feedpoint-nya tepat di atas meja kerja saya.

CARA KERJA ANTENNA & IDE PENEMUAN WINDOM ANTENNA

How It is worked?
Terus terang saya salut dengan ide OM. Loren Windom (W8GZ) dalam penemuannya pada Windom Antenna, yaitu beberapa sinyal sinusoida beberapa band amatir pada phase sekitar 60-an derajat (atau sekitar 30-an% dari total panjnag 1/2 lambda, dimana dalam 1/2 lambda perjalanan phase terbesar adalah 180 derajat), nilai absolute amplitudonya bertemu pada satu titik yang sama, dimana kalau diukur pada titik tersebut impedansi (Z) antenna memiliki nilai yang hampir sama yaitu sekitar 200-300 Ohm (tergantung dengan ketinggian feedpoint). Maka bila kita meletakkan titik pencatuan (feeding point) disitu, maka akan diperoleh impedansinya yang hampir sama, dengan kata lain SWR-nya akan tetap, dan selanjutnya kalau saluran transmisi yang digunakan adalah twin-lead 300 Ohm, berarti pada titik itu SWR-nya akan mendekati 1 atau matched.

Nah lalu dimana tepatnya posisi common point tersebut berada, setelah melalui eksperimen yang sangat melelahkan ia menurunkan persamaan bahwa ia berada pada 36% dari panjang 1/2 lambda frekuensi terendah pada band yang dipekerjakan. Pada titik itulah beberapa band akan menghasilkan impedansi yang hampir sama antara 200-300 Ohm.

PERKEMBANGAN WINDOM ANTENNA

4:1 Balun

Pada awalnya Windom Antenna didesain dengan menggunakan twinlead sebagai saluran transmisinya, sebab saat itu untuk mendapatkan twin-lead lebih mudah dan murah dibandingkan coax, namun saat ini keadaan menjadi terbalik, untuk memperoleh coax jauh lebih mudah dan sangat umum.

Para AR saat ini kemudian memutar otak untuk mengakali antenna ini, dan fortunately saluran transmisi twin lead pada desian aslinya bukan merupakan bagian dari antenna, sehingga selanjutnya saluran transmisi ini bisa diganti dengan coax 50 ohm, namun harus ditambahkan balun 4:1, 5:1 atau 6:1 sesuai dengan ketinggiannya. Salah seorang AR yang mengamati gejala ini adalah OM. G.E. Buck Roger Sr. (4KABT), ia mengatakan bahwa pada ketinggian feedpoint antara 6-12meter impedansi antenna sekitar 200 Ohm balun yang cocok adalah 4:1, ketinggian 12-16meter impedansinya 250 Ohm balun yang cocok adalah 5:1, dan ketinggian 16-21meter impedansinya 300 Ohm balun yang cocok adalah 6:1.

Balun ini memiliki 2 fungsi sekaligus, yaitu sebagai penyesuai impedansi dan sekaligus untuk menghindari terjadinya kebocoran (leak) arus pada outer konektor coaxial, yang akibatnya adalah berubahnya/ rusaknya pola radiasi antenna.

EKSPERIMEN SAYA

My Instalation

Saya tidak berpatokan dengan ukuran asli Windom Antenna, rumus pada gambar adalah rumus favorit saya dan seharusnya Windom tidak mengunakan rumusan tersebut. Dalam eksperimen ini saya hanya berpatokan pada statement “buat bentangan kawat dengan panjang 1/2 lambda dari band terendah yang akan dipekerjakan” … nah akhirnya saya menggunakan band 80M sebagai band terbawah antenna ini. Yaitu dengan panjang total radiator L(meter) = 0.95 * 300 / f(MHz)/ 2, dimana 300 cepat rambat gelombang radio pada free-space, kemudian 0.95 adalah faktor koreksi cepat rambat gelombang radio diseutas kawat (lebih lambat), dan f adalah frekuensi kerja terbawah, dalam hal ini saya mengambil angka 3.5MHz (band 80M).

Selanjutnya radiator pendek adalah sepanjang 36%*L dan radiator panjang adalah 64%*L, pada pertemuan keduanya ditempatkan sebuah balun 4:1 sebagai feed-point. Antenna saya bentangkan sesuai kontur yang ada pada ketinggian feed-point hanya 6 meter (karena nggak punya tower), dan masing-masing end radiator ketinggian sekitar 2.5-3 meter. Kedua radiator saya buat dari bahan berbeda, seadanya, makanya antenna ini disebut sebagai “A Poor Man” hehehe … yaitu radiator pendek dari seutas kabel NYA sekitar 1.2mm sisa instalasi listrik yang karena panjangnya nggak nyape, saya sambung dengan kawat email 1mm sampai panjang terpenuhi. Sementara itu radiator panjang lebih menyedihkan, sekitar 10meter pertama dari feed-point terbuat dari email bekas 1.5mm, lalu sisanya disambung dengan email bekas juga dengan diameter 1mm. Masing-masing end point saya talikan dengan tali rafia plastik diameter 3mm, saya sangkutkan pada car-port dan pagar perumahan … hehehe.

Balun Meas.
Kembali ke 4:1 balun, saya buat dari 2 utas email diameter 1.5mm yang saya lilit bersama (berdampingan) pada sebuah batang ferit bekas antenna radio MW sebanyak 10 lilit. Hot End dan Cold End kedua dipertemukan untuk disambungkan ke ground coax, sementara ujung yang lain bertemu dengan inner coax dan radiator antenna, silakan lihat ilustrasi gambar.

Oh yaa … untuk memastikan bandwidth balun kita bisa mencover seluruh band HF dan tetap memberikan penyesuai impedansi di 4:1 saya menggunakan teknik sederhana untuk mengujinya. Lihat gambar cara pengujian 4:1 Balun, dimana dengan menggunakan power kecil (QRP) kita sampling beberapa titik yang mewakili seluruh band HF dari 3-30MHz, lalu dengan dummy load 200 Ohm ukur SWR-nya. Pada seluruh frekuensi sampling, SWR harus sama dengan 1 (matched), bila tidak maka balun tersebut berarti hanya memiliki bandwidth sempit, pastikan bahwa balun yang kita buat bisa mengcover seluruh band HF.

PERFORMANSI ANTENNA

Performance
Dalam menggunakan antenna ini saya memakai Homebrew Z Matcher untuk memastikan seluruh band tercover dengan SWR seminim mungkin, selain itu juga saya percaya penggunaan ATU yang merupakan filter terakhir sebelum ke antenna akan mengurangi QRM dan TVI disekitar kita. Bila diibaratkan berkendara, safety riding gitu lho … atau dalam dunia peramatiran radio mungkin disebut safety on air … kali yaa … hehehe.

Beberapa AR ada yang sangat anti menggunakan ATU dengan alasan akan terjadi loss pada ATU yang akhirnya mengurangi disipasi power di antenna. Memang betul statement tersebut, ATU adalah perangkat pasif, pasti akan terjadi loss disini. Nah tinggal bagaimana kita menyikapinya.

Sesuai dengan tulisan dari salah satu eksperimenter Windom antenna yaitu OM. G.E. Buck Roger Sr. (4KABT), bahwa dengan penalaan yang tepat antenna Windom dapat matched di beberapa band amatir sekaligus dan dapat digunakan langsung tanpa ATU. Kuncinya adalah kata “Penalaan Yang Tepat”. Karena saya mendirikan antenna ini sendirian, harmonik saya masih kecil-kecil jadi belum bisa membantu, dan untuk naik turun ke lantai 2 cukup berat, sebab bila anda melihat foto saya, anda pasti bisa memperkirakan berat bandan saya … hihihi, maka saya tidak menala antenna ini, langsung instant sekali pasang, biarlah Z Matcher yang bekerja untuk ini.


Testing LogBook
Penunjukan SWR di semua frekuensi HF (3.5 s/d 30MHz) dapat disesuaikan dengan impedansi transmisi 50 Ohm alias matched, nyaris menunjukkan SWR=1 semuanya. Lebih lengkapnya lihat tabel pada gambar. Pengetesan ini juga sekaligus dilakukan untuk melihat kinerja Homebrew Z-Matcher saya.

Beberapa pengetesan ON-AIR yang sempat saya lakukan adalah (detail lihat gambar):

Tanggal 17 Okt 2009 : pada frekuensi 3.815MHz dengan YC0HQL di Jakarta dengan report 5/9+30dB, YC1DNR di Bekasi dengan report 5/9+20dB, YF1EPH di Bandung dengan report 5/9+30dB, YC1OJI di Subang dengan report 5/9+20dB dan YC1PBY di Cirebon dengan report 5/9+20dB.
Tanggal 18 Okt 2009: pada frekuensi 3.865MHz dengan YB3Z.. (stasiun pengendali oleh OM. Lilik di Blitar) pada checking Nusantara Jawa Timur dengan report 5/7. Pada frekuensi 3.830MHz dengan YC2NKY di Cilacap dengan report 5/9+. Dengan YC3MFA di Ponorogo dengan report 5/9+10dB, namun tidak tercatat di logbook karena Beliau keburu clear-off karena ada kepentingan.
Tanggal 19 Oktober 2009: pada frekuensi 7.060MHz dengan YC3DRG/2 di Rembang dengan report 5/9+20dB, pada frekuensi 7.1MHz dengan YC7UU di Samarinda dengan report 5/9+10dB, pada frekuensi 7.15MHz dengan YB6BS di Aceh Darussalam dengan report 5/9+5dB, dengan YB7FT di Pontianak dengan report 5/9+5dB, dengan YC7DYY di Pontianak dengan report 5/9+.
Tanggal 20 Oktober 2009: morning ragchewing pada frekuensi 3.830MHz dengan YC0LVD di Jakarta dengan report 5/9+30dB, YC1OTA di Bandung dengan report 5/9++, YD1LWB di Cicalengka Bandung Selatan dengan report 5/9+30dB.
Sebelum tanggal tersebut saya sempat QSO dengan Rekan di KTI namun tidak terecord di logbook karena belum sempat tukar-menukar report dan data teknis, yaitu dengan YC8NAK di Palu dengan report dapat diterima dengan baik.
Oh yaa, saya tambahi juga DX experience dengan menggunakan antenna ini pada mode PSK-31 dan RTTY, berikut beberapa kutipan dari logbook saya : 10-Nov-09 dengan VK6JJJ (Perth- Aussie) mode RTTY, 13-Nov-09 dengan UA0FO (Yuzhno Sakhalinsk - Russia) mode PSK-31, 14-Nov-09 dengan E21YDP (Bangkok – Thailand) mode RTTY di 40M, 20-Nov-09 dengan VR2XLN (Hongkong – PR. China) mode PSK-31 di 40M, 21-Nov-09 dengan JA1PRV (Tokyo – Japan) mode RTTY di 15M.
Saya tambahi lagi record QSO saya pada acara Kebayoran Marathon Contest 2009 tanggal 26-27 Desember 2009 yang lalu, dengan antenna yang sama saya mengumpulkan 117 QSO dengan rincian sesuai pada gambar dibawah.

40/80M SSB Contest Result
Thanks untuk semua OMs diatas yang telah dengan sabar meluangkan waktu untuk mereport eksperimen saya. Detail logbook silakan lihat dan click pada gambar.

OPPORTUNITY FOR IMPROVEMENT

Saya yakin benar performansi antenna ini akan makin baik bila kita menaikkan feedpoint pada ketinggian yang cukup, namun balun perlu kita sesuaikan, supaya Z Matcher-nya tidak terlalu kesulitan dalam mengejar impedansi saat resonansi di semua Band HF.

Saya belum tahu persis bagaimana efisiensi dari Balun yang saya pergunakan, di dalam Balun ini pasti terjadi loss daya karena ia adalah rangkaian pasif. Untuk mengurangi loss ini, kita bisa antenna langsung dengan kabel twin-lead, kemudian biarkan Z-Matcher yang menyesuaikan ke 50 Ohm. Dengan demikian loss yang terjadi hanya pada Z-Matcher saja. Dalam konfigurasi eksperimen antenna saya terjadi 2 titik loss, yaitu di Z-Matcher dan 4:1 Balun.

Akhir kata, walaupun sistem antenna ini masih jauh dari sempurna dan efisien, namun saya pribadi sudah cukup puas, minimum saya QRV untuk bekerja disemua band sesuai previledge yang saya miliki saat ini.

OK, have a nice day de YD1CHS.

YD1CHS Cholis Safrudin, MSc.

http://yd1chs.wordpress.com/2009/10/18/a-homebrew-poor-man-all-band-windom-antenna/

REVIEW OF CQ 160 CW 2011

http://ye1c.wordpress.com/2011/02/08/review-of-cq-160-cw-2011/


REVIEW OF CQ 160 CW 2011


YC0LOW JO

Below is a summary of YE1C’s Data and Evaluation during contest of CQWW 160m CW, 2011 from Gunung Malang (+1.050 ASL) Ciater, West Java. It’s completed with several photographs (by Jo, YC0LOW) and graphical statistics (by Joz, YD1Z). The information written here is intended as official report for Orari West Java since the YE1C is their CW contest club.

In order to clarify, on behalf of YE1C team, I put some comments and/or suggestions, comparison etc. with YE1C previous operation in the same contest, 2010, written in parentheses (*).

Analysis and DX reports during pre-contest had already been written and published in a serials in OrariNews mailing list.

1. QSOs Data

a. Total QSOs = 289 (323).
b. Total Scores = 172.935 (166.314).
The increase from last year’s result is due to more multipliers achieved by YE1C in 2011. We broke its own score, and again, made highest record in Indonesia!
c. Countries = 54 (48).
The increase in the number of Countries. If there was no duplication in the acquisition of Country in 2010, then YE1C would be the only contest club station in Indonesia that entitles to claim the 100 DXCC Award in 160m CW to the ARRL.
d. Netted 18 stations from the United States (21) i.e from UT, NV, WA, CA, MT, AZ. (in 2010: AZ, CA, HI, TX, NV, WA, AK).

Several calls from the U.S. are from contest stations. They are rather passive in QSL-ing. I suggest to the YE1C manager to send first the card in order to be able to complete the collection of 160m, CW cards. For example, 160m stations from UT, TX, AK, NV are definetely rare audible in Indonesia.
Decreasing numbers of QSO with U.S. stations were due to poorer propagation than it was in 2010. In the contest days this year, sun rise enhancement – a natural phenomenon – did not exist here.

2. Propagation during the contest.

Propagation to JA-land was drastically deteriorated, this year. In contrast to 2010 where YE1C logged 122 JA stations, we made only 24 in 2011. Had in 2011 YE1C captured just 50% of the total amount of JA stations in 2010, the final score would have been more difficult to break by any other stations in Indonesia.

Data of daily number of QSO, below, clearly describes how propagation conditions were during contest days in 2011:
a. Day-One: 9 (32).
b. Day-Two: 201 (180)
c. Day-Three: 79 (117)

During the poor conditions, YE1C still obtained better final scores than 2010. This is because the team worked hard to give special attentions in installing nine receiving antennas (i.e: 1 full-sized low dipole, 3 Beverage, 1 4-square, 1 coaxial loop) in a strategic area of tea plantations, ideal and very quiet of noise in Malang Mountain (1050 ASL), Ciater, West Java.

Also, the operation is supported by several other factors, such as:
1. Features on the Icom IC7800 transceiver (built-in digital filters for rx, 4 rx inputs, etc.).
2. Linear Amplifier Emtron-3DX (legal limit) that worked flawlessly.
3. Homemade TX dipole antenna with feedpoint installation at ideal height at 45m.
4. Human Resources – mainly members from Orari, Lokal Bekasi, West Java, are all experienced at setting-up (RF equipment, electricity, accesories, computers) for contest (formerly team of YE1ZAT).
5. Adequate time of preparations for installment, the orientation, re-orientation and performance evaluation of quite many rx antennas.
6. An experienced CW operators (very comfortable with severe intermod CW tone, hi-speed)
7. The understanding of the mechanism of propagation 160m, softwares, analyzer and modern tools based Information Technology.
8. Supports from ORARI members who visited us (from Subang, Bandung, Bekasi etc.). Some are even willing to help us – while in sleeping – in repairing minor damages to the RX antennas at no cost (TNX to Buce YC1BAH, Nyoman YB1NWP and Aris, candidate member for the Bekasi)


Figure 1. Some of the RX antenna distributor box above the IC-7800.

3. Evaluation of RX Antennas.

a. Reversible Beverage KD9SV,
Figure 2. Feed transformers for reversible Beverage KD9SV. The background is a newly planted lettuce

First time tested in Indonesia. The installation is very practical because the feedpoint transformers (see Figure 2) for both directions (N-S) can be localized at the same point.
Twisted pair wire for antennas using WD-1A (used by U.S. troops in Europe during World War II) being extended in the direction 330 degrees to 150 degrees (to Europe and VK/ZL directions).
Twisted pair wire length is 238m (780ft as suggested by the maker: Gary, KD9SV, via emails). Average wire height is 1m. Located 154m away from the TX antenna. Thus, the length of RG-6U coax feedline (75 Ohm) should be doubled for two wire antennas connected to controller DXpedition Model II box from KD9SV, at hamshack. We used almost 900m RG-6U for feedlines.

At the preparatory stage, we changed the layout of this Beverage (from west to east into the north and south direction).That is because we found out higher noise floor level coming from power lines which is only 15m away routed parallel to the installation of a Beverage wire antenna to the west and east.
Later, the Beverage wire antenna was stretched out perpendicular to the power line. Immediately the noise level decreased. It performs even better when the feed transformers is put in new spot – far away from the towers and the TX antenna.

Because the antenna wire is floating above the contours of the valley, we could receive low angle signals (about 30-40 degrees, elevation). This antenna captured a lot of European signals. Tery, YC1KAF, operator, said that the noise in the antenna is much lower than on home-made Beverage antenna (30 degrees, azimuth). In all of our rx antennas, noise floor level is averagely S0. Only occasional static crashes that could pump up the S-meter to S3-5! Although we have had previous experience to build Beverage in our city-lot QTHs, most of us in the team never had such low noise experience.

Figure 3. Tery, YC1KAF (left) and Nyoman, YB1NWP enjoying the pile-up
Stock of 600 m wire WD-1A, Feeds and Reflection Transformers purchased from Craig, K1QX, Radioware USA, http://www.radio-ware.com/

b. Single Wire Beverage Antenna made by Danu, YD1GCL (yd1gcl.danu@gmail.com)

This was the main rx antenna used by YE1C in 2010. Then, it netted 122 JA stations on 160m, CW! I hope YE1C will soon be able to claim Worked All Japan Award (WAJA) 160m.
This antenna is made of insulated solid copper wire, type NYAF, 2.5mm diameter. Directed to 30 degrees, length 176m. The average height of 1.5 m from surface. Transformer 9:1 (Z) ratio is made of binocular toroid Amidon BN73-202. Located 100m from hamshack using 50 ohm coax feedline.

Figure 4. Beverage Feedpoint made by Danu, YD1GCL. Yellow wire to GND
Figure 5. Beverage antenna wire 30 degrees

The wire was deliberately elevated higher than the wire of reversible Beverage (see Figure 4 and Figure 5).
Based on the our experience in 2010, arriving signals from the JA-land (distance around 5000-6000kms) would always be strong even before the Sun Set (GMT) in Mount Malang. According to theory, at such times, the signal will come to us at higher angles. Apparently, the conditions of propagation to JA so bad that our forecast did not happen, but we felt there was nothing wrong with the plan whatsoever. This antenna is working optimally.

On several occasions, EU signals were skewed. The 30 degrees Beverage received better than the antenna 330 degrees. At least it reduced the CW tone severe intermodulations. This is found when I woke up and saw Joz, YD1JZ was on duty in the early morning. His ability to choose the correct rx filters, band pass tuning etc. on the Icom IC 7800 appropriately combined with the direction of the RX antenna had produced an optimal readability, weak signals were easily copyable.
Danu, YD1GCL, still stock some homebrewed feed transformers (9:1 Z) for the single wire Beverage that he never used.

c. RX 4-square array made of Lee, K7TJR. www.hizantennas.com/
Figure 6. Four-pole distance (in meters)

The full array system (vertical antennas, preamps, field control box, phasing delay lines, in-house controller, etc.) is also for the first time installed in Indonesia (see Figure 6). In our emails correspondence, Lee asked my reports of the usage. He mentioned, generally on MF, arriving signals in the equator zone is high angles. Where in more northern and stable area like in the U.S. and Europe signals travelled in a low angles.
On the advice of him, YE1C also installed full-sized low dipole with feedpoint as high as 10m above ground level, for RX.

Figure 7. Layout 4-square RX Antenna Array
We designed directions for the four elements array (in degrees) below. Identification on each array elements were numbered in sequence #1 to # 4 and made identical with the switch positions on the control box on hamshack (clockwise) so that the operator will not be disoriented in controlling it (see Figure 7, above).
1. north = 0
2. east = 90
3. south = 90
4. west = 270

This direction settings were designed to make the east and west elements as our default “ears” to receive signals from the Pacific and Africa. Unfortunately, during the contest, we did not hear the signal from Africa. Although, in the previous week we knew from the internet that K3QF operated XT2RJA (Burkina Faso, Africa) on 160m CW. According to my notes since 1997, this is the first time a station from XT2 QRV on topband.

Below is a plot of elevation of each element to 160m (from EZNEC) with a distance of 24.5m each side
Four directions of signal reception were very distinguishable when the control at hamshack is switched to the desired positions. Good indication of front-to-back ratio. We obtained this by monitoring the AM BC on MW band. So, since mid-day we already convinced this antenna works well.

Figure 8. Control Box Hi-Z and the circuit in it. It uses several toroid BN73-202 (Photo courtesy of Hi-Z Antenna)
Figure 9. Landscape of Gn, Malang to North Direction

Figure 10. Towers used for antennae TX YE1C

Being temporarily in enormous tea plantation area, we were lucky to have been able to explore the characteristics of both types of RX antennas in Mt Malang. For us, the Beverage antenna is magical because of its simplicity, but demanded estates. Whereas the 4-square rx antenna array from Hi-Z is innovative – a today’s optimum solution for topband DXer/contesters who lived in city lots. We firmly believed, both types can NOT be compared in apple-to-apple approach because of their different characters and the way they works.


Figure 11. Written instructions for the operator switches the RX antenna.
To facilitate the work of the each operator and the assistant – especially during sleepy times – in selecting nine RX antennas, we made written instructions (Figure 11) as a quick reference.

d. Coaxial-loop ala N6RK

The author had a chance to build the 80/160m coaxial loop RX antenna as derived from Rick, N6RK, concept. The height is 1 meter above the ground, and is located in QTH backyard, at 45m away from the TX antenna.

Figure 12. Coaxial Antenna loop-style 80/160m N6RK

Although it worked well, this antenna (Figure 12) was never used by operators YE1C because they preffered other RX antennas that provided them with more gain.

It is very true when the elders topbanders warned us that “you can not have too many receive antennas.” The meaning of that sentence is very wise. That said, do not become greedy operators who bought up all the DX at 160m, then soon go to retirement for DXing. However, it will also be difficult to implement too many rx antennas in a contest that demands other priorities.

In Mount Malang, West Java, I further understood that there are big differences in qualifications of being a DXer and a Contester on 160m. Gentlemen, what’s your position?

Written by Jo, YC0LOW, February 2011

YC0LOW JO

http://ye1c.wordpress.com/2011/02/08/review-of-cq-160-cw-2011/

JOTA dan JOTI 2011

http://littlehamshack.wordpress.com/2011/08/08/jota-dan-joti-2011/


JOTA dan JOTI 2011

YC0OST Irsani Indra Putra Noor (IRSAN)

JOTA dan JOTI..mungkin bagi sebagian rekan yang membacanya tidak mengenal apa itu artinya. Namun, rekan-rekan yang pernah menjadi Pramuka atau terlibat dalam kegiatan Pramuka, tentunya sangat familiar dengan istilah ini. Ya, JOTA adalah Jamboree On-The-Air,  yang merupakan salah-satu kegiatan Pramuka secara skala Nasional, ikut berpartisipasi melakukan hubungan komunikasi melalui radio transceiver pada band HF (High Frequency), yang didukung oleh Organisasi Amatir Radio Indonesia (ORARI).
Stasiun JOTA yang ada di seluruh dunia, termasuk Indonesia selalu melakukan kegiatan Jamboree ini secara rutin dan merupakan agenda kegiatan yang setiap tahun selalu diadakan. Bila kemudian lahirlah JOTI (Jamboree On-The Internet) itu adalah semata-mata bahwa kemajuan zaman dan teknologi yang semakin memudahkan manusia melakukan komunikasi jarak jauh, tidak hanya melalui hubungan radio atau telepon, namun juga melalui koneksi internet pun kita bisa berhubungan dan saling bertatap-muka.


Day One JOTA YCØZSM 2011

Club Station kami, ORARI Kebayoran mendapat kehormatan membimbing adik-adik anggota JOTA Pramuka dari Dewan Ambalan Shalahuddin Al-Ayyubi 07.015/07.016 MAN 4 Jakarta Selatan, yang berlokasi di daerah Pondok Pinang (dekat pintu masuk Tol Pd Pinang – seberang Gedung FEDEX). Kegiatan JOTA dan JOTI yang diadakan serentak di seluruh penjuru tanah air pada band amatir, merupakan kegiatan tahunan dan kali ini adalah yang kedua kalinya kami mendapatkan kesempatan membantu adik-adik Pramuka ber-JOTA pada sekolah ini.
Sebagai penanggung-jawab adalah rekan dari ORARI Kebayoran, OM Meizon YCØMEI (Kabid Organisasi Lokal) dan dibantu oleh beberapa anggota dan Pengurus ORARI Kebayoran lainnya seperti saya sendiri YDØOST (Wakil Ketua), YBØMAP (Ketua Lokal), YCØDQT (Humas Lokal), YCØOLK (Sekretaris Lokal), YDØPCV (Kabag Operasi), YDØOXA (Wakil Sekretaris) juga YDØOLJ (Kesekretariatan). Sebetulnya penanggung-jawab awalnya adalah OM Anto Siagian YDØPCV, namun berhubung dari Stasiun Induk JOTA di YBØZS mengisyaratkan bahwa kakak Pembimbing ORARI harus setingkat YC (Yankee Charlie/Penggalang), maka YCØMEI mengambil alih tanggung-jawab.

Hari Pertama tentunya kami mendirikan stasiun dengan memasang wire-diapole antenna 40M dengan bentangan sejauh lebih kurang 20 meter dan menggunakan balun yang dikerek diatas tiang bendera sekolah. Hal yang sama dilakukan pada pelaksanaan JOTA tahun lalu di tempat yang sama.

Sebetulnya kami ingin memasang untuk 80M, namun mengingat SWR yang tidak sesuai dan tidak ‘match’, maka kami hanya melalukan tuning di 40M saja. Peralatan radio yang tadinya membawa radio transceiver dari Sekretariat Lokal yaitu Kenwood TS-430S dan satu radio cadangan Yaesu Ft-707, dengan antenna tuner Daiwa 419, dan Power Supply Alinco. Namun ternyata kondisi mic bawaan TS 430 tidak maksimal dan akhirnya menggunakan radio cadangan Yaesu FT-707.

Sayangnya pada hari kedua, yaitu pembukaan JOTA secara resmi di sekolah, saya tidak bisa hadir karena harus berangkat ke Bandung Selatan. Sehingga tidak bisa membantu banyak pelaksanaan JOTA tahun ini. Namun Alhamdulilah bahwa ternyata penyelenggaraan JOTA di sekolah ini berjalan dengan lancar dan sukses, tanpa kendala yang berarti. Untuk JOTI, kelihatannya mereka tidak mengalami masalah, karena sifatnya real-time-conversation dalam program mIRC yang relatif ‘mudah’ dan tidak membutuhkan peralatan yang canggih, hanya sebuah laptop dan modem yang terkoneksi dengan internet.

Memang terjadi penurunan jumlah stasiun JOTA yang berhasil didapatkan pada tahun ini, namun mengingat kondisi ini juga menimpa sebagian besar stasiun JOTA lainnya maka adik-adik Pramuka ini tidaklah terlalu kecewa. Kegiatan ini memang sungguh menyenangkan bahwa adik-adik Pramuka diajarkan mengenai teori dan teknik berkomunikasi menggunakan ‘Operating Procedure’ yang benar dan baik, juga mengenal Kode Etik Amatir dan Q-Code yang sering dipakai oleh Amatir Radio secara universal.

Pemberian materi training pada hari kedua oleh OM Anto Siagian YDØPCV, yang merupakan KaBag. Operasi di ORARI Lokal Kebayoran. Beliau didampingi oleh OM Meizon YCØMEI (KaBid.Organisasi) yang sudah sangat senior dan menguasai sekali mengenai seluk-beluk organisasi dan teknik ‘operating procedure’. Pada hari ketiga sebagai hari penutupan Jamboree, pada akhir kegiatan maka setiap stasiun JOTA melaporkan mengenai jumlah stasiun yang diperoleh, berapa jumlah anggota Pramuka dari setiap tingkatan penggalang dan penegak, kemudian siapakah penanggung-jawab pada stasiun kepada Stasiun Induk JOTA di YBØZS.

Foto Bareng Pramuka Ambalan MAN 4 YCØZSM dan ORARI Kebayoran

Papa Foxtrot! Stasiun JOTA – YCØZSM pada Dewan Ambalan Shalahuddin Al-Ayyubi 07.015/07.016 MAN 4 JAKARTA

Kami dari ORARI Lokal Kebayoran mengucapkan Terima Kasih dan Sampai Bertemu lagi pada kegiatan JOTA berikutnya, maafkan bila ada kekurangan dan semoga kalian mendapatkan ilmu yang bermanfaat untuk diaplikasikan kepada masyarakat dan tanah-air. Amin ya rabbal alamin.

Salam Pramuka, Salam ORARI 73

YC0OST Irsani Indra Putra Noor (IRSAN)


http://littlehamshack.wordpress.com/2011/08/08/jota-dan-joti-2011/

YE2H di Top Band

http://yc2www.blogspot.com/2011/01/ye2h-di-top-band.html#more

YE2H di Top Band


YC2WWW Ilmasri (Hari)


Well,, Senang membantu rekan-2 Kebumen (YE2H) Om Dani cs, mengudara dari Mercusuar Klirong sekaligus Ultah Kabumen City,, Dalam perjalanan (numpak spur) menuju Kebumen  belum bisa membayangkan seperti apa format antena untuk 160m atau kondisi Rig yang digunakan.



Yup,, cukup dgn tiket 9rb rupiah menempuh satu jam perjalanan dengan KA Pramex (Prambanan Express), tidak terasa sambil ngobrol dengan penumpang lain,, sampai deh, di Kutuarjo City,, lima menit kemudian Om Dani cs datang menjemput untuk melanjutkan perjalanan +/- 50km menuju TKP YE2H Lighthouse Sta. dan jalur yg di tempuh Ex jalan Dandels (selatan selatan),, wah,, kebayang nih,,, pasti lewat Desa Ambal,, yo'ii ternyata bener Om Dani sengaja lewat selatan seletan buat nraktir kita makan SATE AMBAL,, woii,, sedap, empuk, anget, seger, gurih. "Pak Bun yb3pxf yg lagi diet pun memberi komentar,, wah enak tenan apa lagi kuahnya maknyusss" hehehe Tks Om Dani.

Back to laptop,, Om Jo, Dadang dan yg lainnya tks untuk treat "YE2H di Top Band" pada milis ini, mumpung ada bahan untuk berbagi cerita kegitan YE2H di Top Band. Saya datang Antenna Alpha Delta DX Twin Sloper milik Om Dani sudah terpasang, kalau dilihat secara visual dari bawah tower mirip antenna Invert V fullsize 80m,, dalam hati serasa kurang yakin bisa didengar oleh Sta DX dan SWR terendah 1:1,2 pada freq 1.827,,, ranknya cukup sempit, saya geser 10khz kebawah atau keatas SWR nail 1:1,5.

Ada dua Rig jenis dan tipe yang sama Kenwood Ts440s, sebelum transmit saya harus tau karakter dan kwalitas pancaran tone, kemudian cek sinkronisasi antara RX terhadap TX utk mencari posisi RIT dikala lg RX,,
Dan,, ternyata ada satu yg prima Ts 440s milik Om Dani, masih standar, panel IF Shif utk Peak Tone RX moda CW oke,,. Namun sayang Power maximal yg dikeluarkan pada Speed 20 wpm (DAT) hanya 70watt,, Dalam hati oke no problemo saya akan coba tranmit pada tengah malam start 18:00 utc apa bisa didengar oleh Sta dx wallahualam,,.

Kondisi sore menjelang magrib tiba-2 hujan turun sangat lebat plus petir,, semua coax yg terhubung dicopot semua,, Jadi saya belum bisa menilai kemampuan RX utk noise, statik noise lingkungan dll,, dalam kondisi hujan dan petir-2 kecil jelas menggangu RX pada 160m. Satu jam kemudian setelah magrib (jam 19wib) hujan reda, saya mencoba daya RX Antenna Alpha Delta DX Twin Sloper, Noise level posisi normal S7,, ATT on bisa S2-3,, yah,, termasuk bening dan level noise ini bertahan sampai tengah malam, mencoba CQ pada freq 1.827.4 langsung direspont oleh Sta Dx.bisa QSO dgn beberapa Sta EU dll.
sekitar jam 20 utc istirahat sejenak sambil nyuruput kopi dan evaluasi Qso,, sambil tidur-2an menunggu puncak propagasi 21:00z,, hahaha,, saya ketiduran bangun-2 sudah jam 7pagi,, lewat deh,, puncak propagasi 160m.

Akhirnya menjadi tanda tanya,, YE2H dengan format minimalis di 160m kok bisa:QSO pada jam (utc) yg bukan puncak propagasi.
1. Apakah lokasi Suar Klirong cocok utuk 160m
2. ConDX / Propagasi bagus
3. Karena sore hari habis diguyur hujan

Perlu pembuktian utk hari-2 berikutnya apa tetap sama, atau mungkin saja habis makan Sate Ambal,,,, traktiran Om Dani,, Oke,, PF ya Om Dani dengan YE2H.

YC2WWW Ilmasri (Hari)

http://yc2www.blogspot.com/2011/01/ye2h-di-top-band.html#more

SEJARAH YBDXC

YBØNDT Karsono Suyanto 

Dear all Indonesia DX er…
Masih teringat lima  tahun yang lalu, saya dan para DX er bertemu dan menginap di Hotel Bali Wirasana Sanur. Saat itu saya  datang untuk melihat Munas VIII dan Bali Ham Festival 2006. 
Sesuai dengan perkembangan teknologi informasi, saya dan kawan-kawan  DXer bergabung pada group Blackberry Messenger dan  YB4IR  Om Imam  sebagai admin nya. Kegiatan kami di sana adalah ,membicarakan masalah DX ing, Contest, Propagasi, software software penunjang kegiatan DX-ing maupun Contest. Di group juga saling bertukar informasi jika salah satu dari kami sedang mendengar ada station luar negri sedang di piled up apalagi station DX pedition atau station dari Negara langka yang sangat susah di temui.
Nah ini yang penting … dari kegiatan-kegiatan itu tercetuslah ide dari kami untuk membuat DX Club … Saat itu om  YB2TJV OM  Dani spontan  merespon dengan membuat logo dengan nama Yellow Banana DX Club.


Inilah logo cikal bakal YBDXC. Saya baru menyadari bahwa kawan-kawan serius membuat DX Club saat saya sudah melihat logo seperti di atas. Semua mendiskusikan lagi nama dari club DX nantinya. Ada usul bagaimana di pakai Indonesia DX Club, tetapi Indonesia DX Club sudah lebih lahir terlebih dahulu. Diskusi terus berlanjut via bbm akhirnya tercetus oleh saya nama YB Land DX Club. Om Imam menambahkan motto nya: DX-ing is our life. Dan kawan-kawan semua setuju.
Sampai disini nama YB-LAND DX Club dengan motto: DX-ing is Our Life, sudah di sepakati bersama,  YB2TJV Om Dani kemudian membuat design logonya. Pembuatan logo pun di diskusikan bersama-sama. Sampai akhirnya tercipta bentuk logo yang sangat representative seperti ini:



Keputusan untuk menggunakan logo ini di ambil oleh hampir semua kawan-kawan DX er melalui voting. Saat itu ada wacana untuk tidak menggunakan logo ORARI karena DX Club ini lahir murni dari keinginan murni para Indonesia DX er dan bersifat independent. Tetapi ada juga kawan-kawan yang menghendaki agar logo ORARI tetap ada, dengan alasan walau Independent tetapi kita mendapatkan license karena organisasi kita. Voting terakhir di tutup tgl 13 September 2011 jam 13:00 UTC. Saat itu kawan-kawan yang menghendaki logo ORARI tetap ada ternyata menang dalam voting tersebut. Kawan-kawan yang kalah voting sangat legowo menerima keputusan ini. Awal yang baik.
Dengan demikian YB-Land DX Club lahir pada tanggal 13 September 2011 jam 13:00 UTC .